Komisi Pemilihan Umum (KPU) Wonosobo Tetapkan Afif Nurhidayat dan Amir Husein sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030
Pada Kamis, 9 Januari 2025, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Wonosobo secara resmi menetapkan pasangan Afif Nurhidayat dan Amir Husein sebagai Bupati dan Wakil Bupati Wonosobo terpilih untuk periode 2025-2030. Penetapan ini dilakukan melalui rapat pleno terbuka yang berlangsung di Hotel…
Afif Nurhidayat dan Amir Husein: Komitmen Sepenuh Hati untuk Wonosobo
Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Wonosobo, Afif Nurhidayat dan Amir Husein, menyampaikan rasa syukur dan terima kasih atas kepercayaan besar yang diberikan masyarakat setelah hasil hitung cepat menunjukkan kemenangan telak mereka dalam Pilkada Wonosobo 2024. Dalam pernyataan resminya, pasangan ini menegaskan…
Paslon Afif Nurhidayat dan Amir Husein Unggul Telak di Pilkada Wonosobo 2024
Pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Wonosobo nomor urut 1, Afif Nurhidayat dan Amir Husein, mencatatkan keunggulan telak dengan meraih 70,63 persen suara dalam Pilkada Wonosobo 2024. Angka ini berdasarkan hasil hitung cepat (quick count) yang dilakukan oleh Posko Pemenangan Afif-Husein…


