Wonosobo News

Berita Terkini dan Hiburan Wonosobo

ADVERTISEMENT

728 x 90

ADVERTISEMENT

728 x 90

Pariwisata

Pemkab Wonosobo Tertibkan 13 Bangunan Usaha Wisata di Kawasan Menjer yang Langgar Tata Ruang

Pemerintah Kabupaten Wonosobo mengambil langkah tegas dalam menertibkan pemanfaatan ruang di kawasan wisata Menjer. Dari 56 pelaku usaha yang teridentifikasi, sebanyak 13 bangunan dinyatakan tidak sesuai dengan ketentuan tata ruang yang berlaku. Identifikasi Pelanggaran Tata Ruang di Kawasan Wisata Menjer…

Viral di Media Sosial, Jalan Lingkar Sumbing Jadi Magnet Wisata Baru Wonosobo

Keindahan alam dengan latar Gunung Sindoro dan Gunung Sumbing kini menjadi daya tarik utama Jalan Lingkar Sumbing atau Jalisu di Kecamatan Kalikajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah. Jalur yang baru dibuka untuk umum setelah rampung diperlebar itu belakangan viral di media…

Pesona Jalan Lingkar Sumbing di Kalikajar, Wonosobo: Jalan Baru dengan Pemandangan Alam yang Menenangkan

Sebuah jalan baru bertajuk Jalan Lingkar Sumbing kini viral dan menjadi perbincangan hangat di media sosial. Jalan ini melintasi lereng Gunung Sumbing dan berada di wilayah Kecamatan Kalikajar, Kabupaten Wonosobo. Keberadaannya menghubungkan Desa Butuh, Butuh Kidul, Bowongso, serta sejumlah desa lain…

Bupati Afif Buka Sosialisasi Sensus Ekonomi 2026 di Wonosobo

Bupati Wonosobo, Afif Nurhidayat, membuka kegiatan Sosialisasi Sensus Ekonomi 2026 untuk lingkup Pemerintah Kabupaten Wonosobo di Gedung Sasana Adipura, Senin 24 November 2025. Dalam sambutannya, Afif menegaskan bahwa data adalah fondasi utama perencanaan pembangunan. Tanpa data yang akurat, kebijakan publik…

Koramil 06/Kretek Kodim 0707/Wonosobo Ikut Aksi Bersih Bersama di Pasar Kretek

Koramil 06/Kretek Kodim 0707/Wonosobo turut ambil bagian dalam kegiatan Aksi Bersih Bersama yang digelar di Pasar Kretek, Kecamatan Kretek, Kabupaten Wonosobo. Kegiatan ini melibatkan berbagai unsur pemerintahan daerah, aparat keamanan, serta komunitas pedagang pasar. Aksi bersih tersebut diikuti oleh sejumlah instansi, di…

Pendapatan Transfer Menurun, DPRD Wonosobo Desak Efisiensi dan Jaga Mutu Pelayanan

Dalam rapat paripurna DPRD Kabupaten Wonosobo yang berlangsung dua hari, Senin–Selasa (20–21/10/2025), sejumlah fraksi menyoroti pentingnya efisiensi dan inovasi fiskal agar kinerja pembangunan daerah tidak menurun di tengah tekanan fiskal. Fraksi NasDem–Perindo: Penanganan Stunting Belum Maksimal Fraksi NasDem–Perindo menilai program…

Warga Brebes Sambut Gembira Rampungnya Perbaikan Jalan Bumiayu–Salem

Masyarakat Kabupaten Brebes menyambut dengan gembira rampungnya proyek perbaikan jalan Bumiayu–Salem. Pekerjaan preservasi sepanjang 1 kilometer ini menelan anggaran Rp1,95 miliar dan telah selesai 100 persen pada akhir September lalu. Peresmian dilakukan langsung oleh Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi, pada…

Agrowisata Tambi Wonosobo Targetkan Masuk 30 Besar Wonderful Indonesia Award 2025

Wonosobo, Jawa Tengah, memiliki kebanggaan baru. Agrowisata Tambi, destinasi wisata unggulan mereka, berhasil masuk ke dalam 60 besar nominasi Wonderful Indonesia Award (WIA) 2025. Ajang bergengsi yang diselenggarakan oleh Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI ini menjadi barometer apresiasi bagi destinasi wisata…

Ribuan Pelajar NU Meriahkan Porsema XIII di Wonosobo, Wadah Pembentukan Karakter Generasi Hebat

Kabupaten Wonosobo menjadi pusat perhatian ribuan pelajar Nahdlatul Ulama (NU) se-Jawa Tengah. Sebanyak 5.577 peserta dan 1.794 official ambil bagian dalam Pekan Olahraga dan Seni Ma’arif (Porsema) XIII PWNU Jawa Tengah 2025 yang dibuka secara resmi di Sasana Adipura Kencana,…

error: Content is protected !!