Polres Wonosobo Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Ojol, Wujud Kepedulian di HUT Bhayangkara ke-79
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Bhayangkara yang jatuh pada 1 Juli 2025, Polres Wonosobo menyelenggarakan pemeriksaan kesehatan gratis khusus bagi para pengemudi ojek online (ojol). Kegiatan ini berlangsung selama sepekan, mulai dari 10 hingga 16 Juni 2025,…
Tim Dokkes Polres Wonosobo Sigap Bantu Warga Pingsan di Pasar Garung
Tim Kedokteran dan Kesehatan (Dokkes) Polres Wonosobo kembali menunjukkan aksi cepat tanggap dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Saat bertugas mendukung pengamanan arus mudik, Tim Dokkes Polres Wonosobo dengan sigap memberikan pertolongan pertama kepada seorang warga yang pingsan di Pasar Garung, Minggu (2/3/2025). Tim Dokkes Berhenti di Tengah Perjalanan untuk…

