Tanah Amblas 8 Meter di Mlipak Wonosobo, DPUPR Ajukan Dana Darurat Rp 300 Juta
Ancaman longsor susulan terus membayangi permukiman warga di Kelurahan Mlipak, Kecamatan Wonosobo. Tanah amblas sedalam delapan meter di Kasiran, RT 02 RW 06, memaksa Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Wonosobo mengajukan Dana Tak Terduga (DTT) hingga Rp 300…
