Pelaku Pengrusakan Warung Lamongan di Terminal Sapuran Diringkus Polisi
Jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Sapuran, Resor Wonosobo, berhasil mengamankan seorang pria berinisial K (47) yang menjadi pelaku tindak pidana pengrusakan disertai kekerasan di sebuah warung makan Lamongan. Warung tersebut berlokasi di area Terminal Sapuran, Wonosobo. Kapolsek Sapuran, AKP Suryanto, menjelaskan kronologi kejadian dalam…
Tujuh Titik Irigasi di Wonosobo Direhabilitasi Lewat Program Inpres Tahap III
Pemerintah Kabupaten Wonosobo bersama Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melaksanakan rehabilitasi jaringan irigasi di tujuh titik wilayah Wonosobo melalui program Instruksi Presiden (Inpres) Tahap III. Pekerjaan ini ditargetkan rampung pada akhir Desember 2025. Kegiatan dimulai dengan sosialisasi di Pendopo Bupati Wonosobo,…
Polres Wonosobo Tangkap Pencuri Motor yang Kabur ke Bantul
Jajaran Polres Wonosobo berhasil mengamankan seorang pelaku pencurian sepeda motor di wilayah Kecamatan Kalikajar. Pelaku berinisial SN ditangkap setelah melarikan diri ke Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Kasus pencurian ini terjadi pada Minggu (29/6/2025) sekitar pukul 08.00 WIB. Saat itu…
Pemkab Purbalingga Siapkan Rp122 Miliar untuk Perbaikan 130 Ruas Jalan pada 2025
PURBALINGGA – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purbalingga mengalokasikan anggaran fantastis sebesar Rp122 miliar untuk program perbaikan dan pembangunan jalan pada tahun 2025. Anggaran jumbo ini ditargetkan mampu memperbaiki sekitar 130 ruas jalan yang tersebar di berbagai wilayah kabupaten tersebut. Anggaran tersebut…
Warga Karangmalang Digegerkan Penemuan Janin di Pinggir Jalan
Warga Dusun Karangmalang, Desa Mangunrejo, Kecamatan Kalikajar, Kabupaten Wonosobo, digegerkan dengan penemuan janin manusia yang tergeletak di pinggir jalan pada Senin sore, 28 Juli 2025. Peristiwa tragis ini pertama kali diketahui sekitar pukul 17.30 WIB, ketika seorang warga melihat kerumunan…
Wonosobo Dilanda Dua Kebakaran dalam Sehari, Diduga Akibat Tungku Tradisional
Kabupaten Wonosobo dilanda dua insiden kebakaran yang terjadi dalam kurun waktu kurang dari 10 jam pada hari Sabtu, 19 Juli 2025. Dua rumah warga di wilayah berbeda, yaitu Desa Tegalsari, Kecamatan Garung, dan Desa Perboto, Kecamatan Kalikajar, hangus dilalap si…
Residivis Wonosobo Ditangkap di Temanggung, Curi Motor dengan Menyamar Pakai Daster
Temanggung – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Temanggung berhasil mengungkap kasus pencurian dengan pemberatan yang terjadi di Dusun Sijeruk, Desa Ngaren, Kecamatan Ngadirejo. Seorang pria berinisial AY alias Adiyanto (40), warga Kalikajar, Kabupaten Wonosobo, ditangkap setelah mencuri sepeda motor dan barang…
Hari Jadi ke-200 Wonosobo: Tradisi Sakral, Budaya Abadi, dan Jadwal Perayaan Meriah
Pemerintah Kabupaten Wonosobo secara resmi memulai rangkaian peringatan Hari Jadi ke-200 Kabupaten Wonosobo dengan prosesi sakral Pasrah Tampi Panji pada Kamis, 3 Juli 2025, di Pendopo Bupati. Tradisi luhur ini bukan hanya seremoni pembuka, tetapi juga penegasan kuat atas komitmen…
“Alus Dalane” Purbalingga: Anggaran Perbaikan Jalan Melonjak Hampir 9 Kali Lipat Jadi Rp 90 Miliar di 2025!
Purbalingga, Jawa Tengah – Komitmen Bupati Purbalingga, Fahmi Muhammad Hanif, dalam membenahi infrastruktur jalan di daerahnya semakin nyata. Hal ini dibuktikan dengan peningkatan signifikan anggaran perbaikan melalui program unggulan “Alus Dalane”. Pada tahun 2025, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purbalingga mengalokasikan dana…








